Rumus Luas Permukaan Kubus
Mencari luas
permukaan kubus sama artinya kita menghitung jaring-jaring kubus karena kubus terbentuk
atas 6 buah persegi maka permukaan kubus dapat dirumuskan sebagai berikut :
LP = 6 ×S2
LP = Luas Permukaan
S = Sisi
Contoh soal
1.
Tentukanlah luas permukaan kubus yang panjang
sisinya 7 cm !!!
Diketahui:
S = 7cm
Ditanyakan:
LP=…?
Jawab:
LP = 6 ×S2
= 6 ×72
=6 ×49
=294cm2
2.
Diketahui sebuah kubus dengan volume 125 cm3
tentukan luas permukkan kubus tersebut !!!
Diketahui:
V=125 cm3
Dianyakan:
Lp=…?
Jawab:
LP =
6 ×S2
= 6 ×52
= 6 ×25
= 150
S =3√v
=3√125
=5
No comments:
Post a Comment